Review

Menyongsong Kebebasan Hakiki

Menyongsong Kebebasan Hakiki

  Semua manusia pasti berkeinginan agar hidupnya menjadi bermakna. Tentu saja kebermaknaan hidup ini akan berbeda-beda pada setiap individunya. Di sini dibutuhkanlah kesepahaman bahwa, manusia memang diciptakan berbeda-beda. Sehingga dengan saling memahami, konflik dan perpecahan bisa diminimalisir. Masalah keseragaman manusialah yang dikritik habis Dead Poets Society. Cerita yang diadaptasi dari film karya…

Read More
Agenda

“Memfiksikan Arsip”, Short Course Gudskul Vol.4

“Memfiksikan Arsip”, Short Course Gudskul Vol.4

Short Course Gudskul adalah program kelas malam sepanjang delapan kali pertemuan yang diadakan di Gudskul: Studi Kolektif dan Ekosistem Seni Rupa Kontemporer. Berlokasi di Jagakarsa, Jakarta Selatan, kelas ini menawarkan berbagai subjek untuk mendalami cara membuat karya seni, dari medium foto, ilustrasi, video, seni performans, instalasi sampai seni media baru;…

Read More
Buku Tunggal

“Imaji Kota dan Kampung” oleh Jenni Anggita

“Imaji Kota dan Kampung” oleh Jenni Anggita

Semacam pengantar: Dalam rangka menyambut diterbitkannya kembali Seikat Kisah Tentang yang Bohong, kumpulan cerpen saya, di sini saya menurunkan ulasan dari Kak Jenni Anggita atas buku tersebut. Seikat Kisah Tentang yang Bohong awalnya diterbitkan oleh Penerbit Alpha Centauri (Yogyakarta) pada 2016. Pada awal 2020, buku ini diterbitkan ulang oleh Penerbit Buku Mojok (Yogyakarta). Mengenai tulisan…

Read More
Buku Tunggal

“Seikat Catatan dari Kisah Yang Bohong” oleh Heru Joni Putra

“Seikat Catatan dari Kisah Yang Bohong” oleh Heru Joni Putra

Semacam pengantar: Dalam rangka menyambut diterbitkannya kembali Seikat Kisah tentang Yang Bohong, kumpulan cerpen saya, di sini saya menurunkan ulasan dari Bung Heru Joni Putra atas buku tersebut. Seikat Kisah tentang Yang Bohong awalnya diterbitkan oleh Penerbit Alpha Centauri (Yogyakarta) pada 2016. Pada awal 2020, buku ini diterbitkan ulang oleh…

Read More
Setelah Menikmati

Miskinnya Cerita dan Mimpi Tanah Miskin

Miskinnya Cerita dan Mimpi Tanah Miskin

Bertamasya di dunia kisah dengan sebuah iming-iming sebelumnya memang bermadu-racun. Berbahagia bila iming-iming itu terpuaskan, sebaliknya kecewa apabila tak ditemukan. Menikmati Lembata dengan terlebih dahulu terprovokasi pengantar penerbitannya, saya tak jamin anda bertemu madu. Tolle et Lege. Ambil dan bacalah. Begitu penerbit mengakhiri pengantar penerbitan novel ini, setelah menjanjikan sebuah…

Read More
Project Lainnya

Jurnal Populer Alternatif Bernama PendarPena pada Suatu Masa dan Suatu Tempat Miliknya

Jurnal Populer Alternatif Bernama PendarPena pada Suatu Masa dan Suatu Tempat Miliknya

Pada suatu masa, jauh jauh dan jauh sekali dari hari ini, ada beberapa mahasiswa FIB UI yang iseng mau menerbitkan sebuah majalah independen. Entah dari mana ide itu merasuki kepala mereka; bisa jadi karena bersinggungan dengan Media Kerja Budaya, Majalah Lentera, atau yang paling dekat dengan masa mereka, SOEMBOE. Obrolan…

Read More
RSS
Instagram